PROSES PENCELUPAN ELECTRO PLEATING PAGAR BRC
Hallo sobat Gisma, hari ini Gisma Group akan menjelaskan bagaimana proses pencelupan electro pleating pagar BRC. Pertama-tama untuk pembuatan pagar BRC disini pagar BRC masih berbentuk seperti wiremesh ditekuk sisi atas dan bawahnya agar menghasilkan segitiga pagar BRC dan proses penekukannya dilakukan menggunakan mesin bending khusus.
Selanjutnya untuk pencelupan kita mulai dengan tiang pagar BRC yang masih berkarat kemudian tiang-tiang itu dimasukkan ke dalam bak yang sudah berisi cairan HCL atau asam klorida, setelah melakukan pencelupan akan langsung terlihat perbedaannya yaitu tiang pagar yang tadinya berkarat langsung menjadi bersih tanpa karat.
Cara kerja elektroplating ini adalah melapisi bahan logam dengan menggunakan aliran arus listrik dan senyawa kimia elektrolit yang bertujuan untuk memindahkan partikel logam pelapis ke material yang akan dilapisi.
Setelah zinc menyatu dengan bahan besi selanjutnya tiang akan dicelupkan ke dalam bak yang berisi air bersih kemudian dicelupkan ke dalam bak yang berisi larutan berwarna biru fungsi dari larutan berwarna biru disini adalah untuk membuat hasil elektropleting menjadi lebih berkilau setelah itu masuk kedalam bak yang berisi air bersih untuk dibilas yang kedua kalinya dan yang terakhir dilakukan pembilasan untuk yang ketiga kalinya.
Ini dia hasil dari pencelupan electro pleating yang bersih dan pastinya tahan karat
Penyedia Pagar BRC dan Besi Besi Bekasi-CV Multi Gisma Tehknindo
Kami CV Multi Gisma Tehknindo juga melayani pembelian besi besi baja untuk konstruksi ,Kami juga membuat /mem- produksi /memodifikasi tiang pagar Brc, pintu brc,tiang pln/telkom, tiang Y pagar BRC, serta jasa pengadaan besi besi baja antara lain
1.PJU (Penerangan jalan Umum),
2.Penjualan Besi-besi baja kontruksi
3.Penjualan Pipa hitam,Pipa galvanis,
4.Besi PIPA kotak (Hollow)
5.Besi beton SNI
6.Besi Baja Ringan
7.Besi Bondeck,Spandeck
8.Besi H-Beam
9.Besi IWF Beam
10.Besi UNP (Chanal U)
11.Besi Plate kapal,hitam
12.Wiremesh (Besi untuk Cor lantai beton atau jalan)
13.Wirerood (Bahan Baku Pagar BRC)
14.Pagar BRC
15.Kawat duri
16.Kawat silet (Razor mesh)
17.Kawat ikat Bendrat lokal atau Import
18.Kawat harmonika
19.Besi SIKU
Info